Home / Berita Update / Hukum & Kriminal

Sabtu, 23 Mei 2020 - 23:44 WIB

Amankan Idul Fitri,Kapolres Terjunkan 431 Personil

Kapolres Magetan, AKBP Festo Ari Permana, Memberikan Keterangan Kepada Wartawan. ( Norik/Magetan Today)

Kapolres Magetan, AKBP Festo Ari Permana, Memberikan Keterangan Kepada Wartawan. ( Norik/Magetan Today)

Magetan Today
Kapolres Magetan, AKBP Festo Ari Permana, menerjunkan kurang lebih 431 Personil anggota Polres Magetan untuk pengamanan malam Idul Fitri 1441 H.

Ratusan personil dari Polres dan Polsek jajaran disebar keseluruh wilayah Kabupaten Magetan untuk mengamankan hari raya lebaran ditengah Pandemi Corona Virus Disease (Covid-19).

Kapolres berharap, warga Kabupaten Magetan menaati himbauan pemerintah untuk tidak menggelar Takbir Keliling  yang diikuti massa dalam jumlah  banyak. ” Takbir hendaknya dilakukan ditempat ibadah, untuk memutus penyebaran COVID-19 jangan gelar takbir keliling dahulu,”  kata AKBP Festo Ari Permana, Sabtu (23/5).

Ditegaskan Kapolres Magetan, himbuan serupa juga disampaikan Kepala Daerah, agar ditaati seluruh masyarakat Kabupaten Magetan. ” Bupati Magetan juga melakukan himbuan serupa, mari kita taati anjuran pemerintah agar penyebaran Covid-19 dapat kita cegah,” pungkas Festo Ari Permana

Share :

Baca Juga

Berita Update

Tiga Warga Suspek Difteri

Berita Update

Anggaran Makan-Minum Dinas KB Capai Rp 1 Miliar.

Berita Update

Magetan Rintis Wisata Kebun Buah.

Berita Update

Siran : Jangan Kaitkan Kebakaran Dengan Wacana Relokasi PKL Sarangan.

Berita Update

Mayat Tergantung Dijembatan Gorang-Gareng Bikin Geger!

Berita Update

Siswa SD Tidak Kunjung Masuk Sekolah, Ini Kata Kadis Dikpora!

Berita Update

Jajan Kenikmatan Di Magetan

Berita Update

Kelas Penuh Ulat, Ujian Dialihkan ke Mushola.
error: