Home / Berita Update / Pemerintahan-Politik

Selasa, 19 Juni 2018 - 17:41 WIB

Pelantikan Belasan Kepala Dinas Masih Gelap.

Bupati Sumantri Bersama Sekda,Asisten dan Kepala OPD Gelar Pers Rilis. ( Magetan Today)

Bupati Sumantri Bersama Sekda,Asisten dan Kepala OPD Gelar Pers Rilis. ( Magetan Today)

Magetan Today
Bupati Magetan, Sumantri, memastikan telah memegang 14 nama pejabat yang bakal mengisi kursi Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) Pemkab Magetan yang saat ini kosong.

Ironisnya, belasan pejabat yang lolos seleksi tersebut urung dilantik, karena menunggu rekomendasi pelantikan dari Menteri Dalam Negeri (Mendagri). ” Kita masih menunggu rekomendasi dari Mendagri,” kata Sumantri, Bupati Magetan, Senin (11/6).

Sumantri tidak berani berandai – andai jadwal pelantikan belasan Kepala dinas tersebut. ” Apakah turun sebelum Pilkada apakah setelah Pilkada, pelantikan menunggu rekomendasi dari Kementrian Dalam Negeri,” jelasnya.

Disisi lain, jabatan Sumantri sebagai Bupati Magetan tinggal menghitung hari. Kursi Sumantri akan berakhir 23 Juli mendatang.

Berita ini 431 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Berita Update

Tradisi Temurun, Buceng Gono Bau Dilarung Ke Telaga Pada Minggu Kliwon.

Berita Update

Kursi Kadindik Bakal Jadi Rebutan

Berita Update

Puluhan ASN “Bekas” Sekdes Ingin Kembali Jadi Sekdes.

Berita Update

Pilkades e-Voting, Sejarah Akan Mencatat Magetan

Berita Update

Magetan Membaik, 2 Pasien Korona Sembuh.

Berita Update

Disnaker Siapkan Posko Perusahaan Mokong Bayar THR.

Berita Update

Transaksi PRM Ditarget Rp 2 Miliar.

Berita Update

THR Buruh, Disnaker Tunggu Kebijakan Pemerintah.
error: