Home / Berita Update / Pariwisata / Pemerintahan-Politik

Kamis, 25 Januari 2018 - 11:19 WIB

Siran : Jangan Kaitkan Kebakaran Dengan Wacana Relokasi PKL Sarangan.

Magetan Today

Kepala Dinas Pariwisata dan Kebudayaan ( Disparbud) Kabupaten Magetan,Siran, memastikan, kebakaran yang meratakan kios dan depot di obyek wisata Telaga Sarangan tidak ada kaitanya dengan agenda relokasi PKL oleh Pemkab Magetan.

Siran meminta, peristiwa kebakaran jangan dikaitkan dengan agenda relokasi PKL di Sarangan.” Jangan dikaitkan dengan agenda relokasi PKL,tidak ada hubunganya,” tegas Siran,Kamis ( 25/1).

Dikatakan Siran, agenda relokasi PKL masih dalam tahap wacana.Pasalnya,Pemkab belum mendapatkan gambaran lokasi relokasi PKL.” Wacana ada, tapi kita belum ada lahan untuk relolasi,” jelasnya.

Siran memastikan, lokasi kios serta depot yang terbakar tidak berada di lahan Pemkab Magetan.” Kios dan depot yang terbakar tidak berdiri di lahan aset Pemkab,” pungkasnya.

Sebagai informasi, sejumlah kios dan depot makan diarea telaga sarangan terbakar,Jumat ( 19/1).

Tidak ada korban jiwa dalam peristiwa tersebut. Kerugian ditaksir Rp 200 juta.

Share :

Baca Juga

Berita Update

Perangkat dan TTL e-Voting Digembleng BPPT

Berita Update

Petarung MMA, Suwardi Ingin Temui Bupati

Berita Update

Pemkab Face Off GOR Ki Mageti.

Berita Update

Harga Bola Beton Rp 675 Ribu Per Buah.

Berita Update

Deklarasi “Jogo Magetan” Dihadiri Ribuan Peserta

Berita Update

Mentan Panen Pedet Di Magetan.

Berita Update

Bupati Magetan Tempatkan Rochmad Santoso Jadi Direktur RSUD Magetan.

Berita Update

17 Kepala Dinas Potensi Jadi Sekda.
error: