Home / Pemerintahan-Politik / Peristiwa

Senin, 30 November 2020 - 17:47 WIB

Setengah Lusin Jabatan Kepala Dinas Kosong.

Ilustrasi ( Magetantoday)

Ilustrasi ( Magetantoday)

Magetan Today
Data Badan Kepegawaian Daerah (BKD) Kabupaten Magetan, drh Kustini, Kepala Dinas Peternakan dan Perikanan (Disnakan) Kabupaten Magetan pensiun mulai Selasa (1/12).

Kosongnya jabatan Kepala Disnakan Kabupaten Magetan menambah daftar panjang jumlah jabatan Kepala perangkat daerah dilingkup Pemkab Magetan. ” Kepala Dinas Peternakan dan Perikanan, ibu Kustini purnatugas,” kata Masruri, Kepala BKD Kabupaten Magetan, Senin (30/11).

Data yang dihimpun magetan today, selain Disnakan kini ada 5 (lima) jabatan kosong level eselon II (dua) diantaranya, Dinas Lingkungan Hidup (DLH), Bappeda- Litbang, Dinas Perhubungan (Dishub),Dinas Pekerjaan Umum – Penataan Ruang ( PUPR) serta Badan Kesatuan Bangsa dan Politik (Bakesbangpol).

Selain, Kustini, mulai hari ini kursi Kepala bagian (Kabag) Umum Setdakab Magetan juga kosong. Pasalnya, Dwi Astutik juga purnatugas. ” Kabag Umum juga pensiun mulai 1 Desember 2020,” pungkas Kepala BKD Magetan.

Share :

Baca Juga

Hukum & Kriminal

Pegawai Loundry Meninggal Mendadak.

Pemerintahan-Politik

Tidak Ada Halal-Bihalal Di Pendopo.

Pemerintahan-Politik

Estimasi Anggaran Pilkada Rp 40 Miliar.

Pemerintahan-Politik

Penyerahan KUA/PPAS Lambat, Ketua Ingatkan Permendagri nomor 33/2019.

Pemerintahan-Politik

Bupati Sidak Proyek Pasar Agrobis

Pariwisata

Depan Pasar Agrobis Plaosan Biang Keladi Kemancetan, Ini Langkah Disperindag!

Pemerintahan-Politik

Vertical Garden Gandong Mati, Pemkab Siapkan Taman Baru 2018

Peristiwa

Geger Mayat Di sungai Plumpung
error: