Home / Pendidikan / Peristiwa

Kamis, 3 Mei 2018 - 14:22 WIB

Polisi Bubarkan Konvoi Di JT.

Magetan Today

Ratusan pelajar SMA/SMK yang merayakan kelulusan di Jalan Tembus ( JT) Magetan-Karanganyar dihalau oleh Polisi, Kamis ( 3/5).

Polisi menekan konvoi pelajar untuk turun dari JT dan kembali ke rumah masing-masing.

” Polsek Plaosan dan Sekolah telah melarang aksi konvoi pelajar yang merayakan kelulusan, jika kita temukan langsung kita bubarkan, ” kata AKP Sukono, Kapolsek Plaosan dilansir dari laman Tribratanews.com Polres Magetan, Kamis ( 3/5).

Satpol PP Siaga Dijalur Plaosan-Sarangan.

Disisi lain, Satpol PP dan Damkar Kabupaten Magetan juga menjaga jalur naik menuju Sarangan.

Puluhan Anggota Satpol PP siaga di jalan raya Plaosan-Sarangan untuk menghalangi Konvoi pelajar naik ke obyek wisata Telaga Sarangan.

” Kita halau kembali agar tidak naik ke wilayah Sarangan, ” jelas Khamim Basori, Kasi Operasional dan Pengendalian Satpol PP Magetan kepada Magetan Today.

Pantaun Magetan Today, konvoi pelajar terjadi di Kabupaten Magetan pada pengumuman Ujian Nasional (UN).

Beruntung, pergerakan ratusan pelajar dapat ditekan oleh Anggota Polisi Resor Magetan serta Satpol PP dan Damkar Kabupaten Magetan.

Share :

Baca Juga

Pemerintahan-Politik

Kebijakan Bupati Magetan, Borong Nasi Bungkus Untuk Dibagikan Warga.

Pariwisata

Aturan Baru Area Wisata Dikaji Disparbud.

Pemerintahan-Politik

Babak Akhir Seleksi 9 Jabatan,Bupati Gunakan Hak Prerogatif?

Hukum & Kriminal

#Sidang Korupsi Dana Hibah Panwaskab, Sewa Motor Operasional Panwascam Diduga Fiktif.

Peristiwa

Kejaksaan Blejeti APBD 2019.

Pemerintahan-Politik

Pilkades, Pemkab Bantu Rp 35 Juta- Rp 60 Juta/Desa.

Peristiwa

Inalilahi Wainalilahi Rojiun, Mardi “Terpanggang” Dikebun Tebu.

Peristiwa

Ambil Gambar Siswa Kesurupan, Wartawan Dihalangi Pelajar.
error: