Home / Pariwisata

Rabu, 31 Juli 2024 - 16:32 WIB

Kota Lepas Penat Yaa Magetan.

Wahana Speedboat Di Obyek Telaga Sarangan. ( Septian Bayu/Magetan).

Wahana Speedboat Di Obyek Telaga Sarangan. ( Septian Bayu/Magetan).

MAGETAN TODAY– Berkunjung ke Kabupaten Magetan mungkin dapat menjadi pilihan ketika ingin melepaskan kejenuhan aktifitas.

Berada dilereng kaki Gunung Lawu dengan suasana daerah yang tidak terlalu ramai, Magetan adalah lokasi yang tepat melepaskan kepenatan.

Makanan & Minuman.
Harga Makanan dan Minuman di Kabupaten Magetan masih sangat terjangkau. Untuk mencari warung makan juga tidak sulit. Diarea Kota maupun pedesaan uang senilai Rp 20 ribu sudah dapat sepaket Makan- Minum.

Transportasi.
Untuk menuju Ke Kabupaten Magetan, sudah banyak moda transportasi. Bisa Kereta Api melalui Stasiun Magetan atau Bus di Terminal Magetan. Transportasi Online juga mudah didapatkan di Magetan.

Baca juga :   Semangati Mario Aji, Kadis Dikpora Magetan Bertolak Ke Mandalika.

Sarana Kesehatan.
Ketika berkunjung ke Kabupaten Magetan tidak perlu takut jika tiba – tiba mengeluh kurang enak badan. Layanan Kesehatan baik Puskesmas, Pustu maupun Rumah Sakit sudah tersebar disejumlah wilayah Magetan, termasuk diarea lokasi wisata.

Obyek Wisata.
Kabupaten Magetan berjuluk Kota Wisata, dengan sebutan itu pastinya banyak destinasi wisata di Kabupaten Magetan mulai Telaga Sarangan, Telaga Wahyu, Kebun Bunga Refugia, Mojosemi Forest Park serta masih banyak lagi.

Baca juga :   Perumdam Lawu Tirta Magetan Borong Penghargaan Top BUMD Awards 2022.

Tempat Hiburan Kelurga.
Meskipun berada dilereng Gunung Lawu, di Kabupaten Magetan juga banyak Tempat Hiburan Keluarga seperti Tempat Karaoke. Lokasi Karaoke tersebar disejumlah wilayah, mulai area Kota Magetan hingga tempat wisata Sarangan.

Penginapan.
Tempat penginapan di Kabupaten Magetan juga tersebar disejumlah lokasi. Tentu harga yang dipatok juga beragam bergantung lokasi dan fasilitas.

Share :

Baca Juga

Pariwisata

Kominfo Ajak Bangun Pariwisata, Dongkrak Ekonomi Warga.

Pariwisata

Kebun Refugia Kini Jadi Jujugan Wisatawan.

Pariwisata

Disparbud Magetan Tunggu Rekomendasi Ujicoba Obyek Wisata.

Pariwisata

Labuh Sarangan Sedot 8 Ribu Wisatawan.

Pariwisata

Cegah Pungli, Banner Parkir Gratis Dipasang Di Area Telaga Sarangan.

Pariwisata

PemKab Magetan Bangun Jalan Kantilever Sarangan, Ini Fungsinya

Pariwisata

Wisatawan Tewas Di Telaga Sarangan.

Pariwisata

Kasus Wisatawan Tenggelam Di Telaga Sarangan, Dewan Tuding Pemkab “ Teledor”
error: