Home / Berita Update / Pendidikan

Jumat, 23 Maret 2018 - 14:27 WIB

PGIN Magetan Tuntut Diangkat ASN.

Magetan Today

Paska dilantik menjadi pengurus Perkumpulan Guru Inpasing Nasional (PGIN) Kabupaten Magetan periode 2018-2023, Pengurus PGIN Magetan langsung menuntut diangkat menjadi Aparatur Sipil Negara (ASN).

Alasanya, tanggung jawabnya sebagai pendidik dinilai telah selaras dengan ASN baik dilingkup Kemenag maupun Kementrian lain.

” Tanggung jawab kami sudah sama dengan ASN lain, jadi kami juga menuntut diangkat sebagai ASN, ” kata Nery Widiantoro, Wakil Sekretaris PGIN Magetan, Jumat (23/3).

Dikatakan Nery Widiantoro, jumlah anggota PGIN Magetan 293 orang tersebar disejumlah sekolah dibawah naungan Kemenag Magetan.

” Anggota kami 293 orang tersebar disejumlah sekolah dibawah Kemenag”, tegasnya.

Lebih jauh, PGIN Kemenag diangkat melalui SK Kementrian Agama sama dengan ASN Kementrian lain.

” SK kami dari Kementrian Agama, sama dengan ASN lainya, ” pungkasnya.

Sebagai informasi, PGIN Magetan periode 2018-2023 dikukuhkan di Aula Kantor Kementrian Agama Magetan,Jumat ( 23/3).

Share :

Baca Juga

Berita Update

Magetan Bangkit, Magetan Sehat

Berita Update

Lagi, Empat Personil Satpol PP Positif Covid-19.

Berita Update

Dua Gol Cepat Diciptakan Laska Lembu Suro, Blitar.

Berita Update

Polemik Pedagang Pasar Sayur, Dewan Minta PemKab Terapkan Perda Sapujagat

Berita Update

Diduga Kena Petasan, Sedan Warga Terbakar

Berita Update

Sampaikan Aspirasi, GUIB Magetan Disambut Hangat Kajari.

Berita Update

Sukseskan Tetap ber- KB Selama Pandemi Covid-19, Furiana Blusukan Ke Desa.

Berita Update

Kajari Magetan Diganti.
error: