Home / Berita Update

Kamis, 15 Februari 2018 - 15:11 WIB

Tewas Tersengat Listrik

Polisi Olah TKP Lokasi Korban Ditemukan

Polisi Olah TKP Lokasi Korban Ditemukan

Magetan Today

Sugeng Hariyadi (32), warga Dusun Playangan, Desa Krowe, Kecamatan Lembeyan, ditemukan meninggal di area pekarangan, wilayah dusun Brumbung, Desa Sundul, Kecamatan Parang, Kamis (15/2).

Hasil Identifikasi Polres Magetan, Korban meninggal akibat tersengat listrik, ketika memperbaiki mesin pompa air.

Jenasah korban pertama kali diketahui Gimun (65), warga setempat, ketika melintas. ” Saya lihat korban sudah tergeletak,” kata Saksi kepada petugas Polres Magetan, Kamis (15/2).

Bersama Darmo (70) tetangga saksi, korban dilarikan ke RSUD dr Sayidiman.” Kita bawa ke Rumah Sakit, ternyata sudah meninggal,” jelas Saksi.

Dilokasi kejadian petugas mengamankan barang bukti, kabel listrik warna hitam, tang, pipa paralon serta solasi.

Berita ini 4,406 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Berita Update

Rp 100 Juta Untuk Beli 1.296 Eksemplar buku.

Berita Update

Pansel Irit Bicara, Informasi Seleksi Direktur PDAM Terbatas.

Berita Update

Disnakan Ajukan “Tender” Senilai Rp 180 Juta.

Berita Update

Siswa SD Mendongeng Tentang Magetan

Berita Update

Bupati Magetan Sediakan Panti Untuk Lansia Terlantar.

Berita Update

Disparbud Magetan Tunggu Rekomendasi Ujicoba Obyek Wisata.

Berita Update

1.750 Liter Miras Dimusnahkan.

Berita Update

1.000 Polisi Magetan Divaksin.
error: