Home / Pemerintahan-Politik

Minggu, 19 Mei 2024 - 14:21 WIB

Program Bunda Kasih Makan Lansia Gratis era Nanik Sumantri Di Magetan

Bakal Calon Bupati Magetan Nanik Sumantri.

Bakal Calon Bupati Magetan Nanik Sumantri.

MAGETAN TODAY – Wakil bupati (Wabup) Magetan Nanik Endang Rusminiarti atau Nanik Sumantri telah merampungkan tugasnya sejak 24 September 2023 lalu.

5 Tahun menjabat, Bunda Nanik sapaan Nanik Sumantri, telah meninggalkan berbagai program sosial untuk warga Kabupaten Magetan, salah satunya Bunda Kasih.

Bunda Kasih adalah program sosial yang memberikan makan gratis untuk warga Lanjut usia (Lansia) yang hidup sebatang kara.

Baca juga :   Toko Bunga Axel Florist Buka Kios Digital.

Melalui Dinas sosial (Dinsos) Kabupaten Magetan program ini memberikan bantuan uang makan senilai Rp 300 ribu perbulan kepada masyarakat Lansia.

Periode Tahun 2024 warga Lansia yang telah terjamin makan melalui program Bunda Kasih sebanyak 350 orang.

Sejak digulirkan oleh PemKab Magetan setiap tahun program Bunda Kasih terus ditambah kuotanya. Jika Tahun 2023 lalu sebanyak 314 Lansia, Tahun 2024 ada kenaikan 36 orang sebagai penerima manfaat.

Baca juga :   Magetan Masuk Nominasi Award Ketahanan Pangan Provinsi Jawa Timur 2022.

Tahun anggaran 2024, program Bunda Kasih akan didukung dana Rp 1,2 Miliar yang akan dimanfaatkan untuk memberikan makan gratis 350 warga Lansia di Magetan.

Share :

Baca Juga

Pemerintahan-Politik

Anggaran Makan-Minum Dinas Perkim Rp 167 Juta.

Pemerintahan-Politik

Durasi PRM Tidak Diperpanjang

Pemerintahan-Politik

17 Kecamatan Kembali Melayani Pengurusan KTP, KK Dan Lainya.

Pemerintahan-Politik

Kejutan Pasar Baru Di Tahun Baru.

Pemerintahan-Politik

Smoking Area Alih Fungsi Jadi Toko, Dinas Dukcapil Cueki PP Pengamanan Asap Rokok?

Pemerintahan-Politik

Pilkades Jatuh Hari Aktif, Jatah Libur ASN Ditambah

Pemerintahan-Politik

Teruntuk Penyandang Disabilitas, Pemkab Bentuk Posyandu Jiwa.

Pemerintahan-Politik

Jelang Purna, Pesangon Dewan Sebesar 6 X Gaji
error: