Home / Pemerintahan-Politik / Peristiwa

Rabu, 26 September 2018 - 09:20 WIB

Janji Suprawoto Untuk Rakyat Magetan Dibacakan Dihadapan Dewan Dan Gubernur

Magetan Today

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Magetan menggelar Rapat Paripurna Istimewa Pidato Penyampaian Visi Dan Misi Bupati Magetan periode 2018-2023, Rabu (26/9).

Paripurna Istimewa DPRD Kabupaten Magetan dihadiri Gubernur Provinsi Jawa Timur, Soekarwo.

Selain Paripurna Istimewa mendengarkan Visi Misi Bupati yang telah dilantik, juga dilaksanakan Serah terima jabatan (Sertijab) dari Pj Bupati Magetan Kepada Bupati Magetan Definitif.

Sebagai informasi, Suprawoto, dilantik menjadi Bupati Magetan periode 2018-2023 oleh Gubernur Jawa Timur, Senin (24/9).

Suprawoto Selama Lima Tahun Akan menjabat Bupati Magetan bersama Nanik Endang Rusminiarti atau Nanik Sumantri.

View this post on Instagram

A post shared by Newsroom magetantoday (@newsroom_magetantoday) on

Share :

Baca Juga

Pemerintahan-Politik

Bupati Sambangi Rakyat

Pemerintahan-Politik

Rp 5 M, Khusus Untuk Lapisan Aspal Twin Road

Pemerintahan-Politik

Twinroad Dilahan Pemprov, Sekda Klaim Kantongi Ijin.

Peristiwa

Catatan Bupati Magetan dari Mandalika.

Pemerintahan-Politik

Ratusan Polisi Amankan Sertijab Bupati.

Pemerintahan-Politik

Mutasi Tidak Lagi Jumat Keramat.

Pemerintahan-Politik

Beli 2 Sapi dan 14 Kambing, Kesra Siapkan Rp 111 Juta.

Pariwisata

Ada Aturan Baru Di Kawasan Sarangan, Pelancong Wajib Tahu!
error: