Home / Hukum & Kriminal / Peristiwa

Sabtu, 27 Januari 2018 - 09:05 WIB

Awasi Karaoke Nakal, Satpol PP Terjunkan Teliksandi.

Magetan Today

Pengawasan tempat hiburan Karaoke di Kabupaten Magetan diperketat.

Satpol PP dan Damkar Kabupaten Magetan koordinasi dengan Polres Magetan terkait peningkatan pengawasan tersebut.

” Kita koordinasi dengan Polres untuk pengawasan Kafe dan Karaoke di Magetan, agar tidak disalahgunakan”, kata Chanif Tri Wahyudi, Plt Kasatpol PP dan Damkar Kabupaten Magetan, Sabtu ( 27/1).

Dijelaskan Chanif, tempat Karaoke yang tertangkap basah memberikan layanan plus-plus akan ditindak tegas. ” Kita tindak tegas, jika sampai kami temukan, ” ancamnya.

Chanif mengaku telah menerjunkan Teliksandi (petugas penyamar.red) untuk mengawasi layanan yang diberikan Karaoke di Kabupaten Magetan. ” layanan yang ada di Karaoke kita pantau, “pungkasnya.

Share :

Baca Juga

Pemerintahan-Politik

Tolak LGBT, GUIB Magetan Datangi Kantor Dewan.

Pariwisata

4 Hari, Wisatawan Sarangan Tembus 70 Ribu Lebih.

Pemerintahan-Politik

Alun-Alun Tak Bertoilet Langgar Aturan, Dewan Ingatkan PemKab Magetan.

Kesehatan

Kapolres Magetan Kirim Sembako Untuk Warga Isolasi Mandiri Covid-19.

Pemerintahan-Politik

Sesuai Tebakan, Venly Paten Jadi Kepala Disparbud.

Pariwisata

Kasus Wisatawan Tenggelam Di Telaga Sarangan, Dewan Tuding Pemkab “ Teledor”

Pemerintahan-Politik

Langgar Aturan, Anggota Dewan Diperiksa Bawaslu.

Pemerintahan-Politik

Hiasan Jembatan Gandong Kini Hanya Cat Warna-Warni.
error: